Bapak Camat Bandar Pulau dan Bunda Paud Kecamatan Bandar Pulau mengikuti kegiatan Senam dan berjemur anak Murid Paud KB Salwaa Desa Gonting Malaha.
Camat Bandar Pulau Alinuddin, SH dan Bunda Paud Kecamatan Bandar Pulau Ibu Sumiati Alinuddin sangat mengapresiasi kegiatan ini. Yang Mana kegiatan ini untuk membentuk tulang yang kuat bagi anak-anak Paud. Kegiatan ini dilakukan di Halaman Kantor Camat Bandar Pulau.

