Sehubungan dilaksanakannya Pilkades Serentak Kabupaten Asahan, Panitia Pilkades Desa Aek Nagali pada hari Senin tanggal 04 Juli 2022 melakukan Pengundian Nomor Urut Calon Kepala Desa di Balai Desa Aek Nagali.
Nomor Urut masing-masing calon Kepala Desa Aek Nagali Tahun 2022 yaitu :
No Urut 1 . Subono
No Urut 2 . Muliadi Sitorus
No Urut 3 . Sarifuddin Saragih
