PEMBERIAN PMT DAN COD LIVER OIL DI RA RAUDHATUL HASANAH DESA BUNTU MARAJA

 


Kepala Desa Buntu Maraja Bapak Sahzen dan Ketua TP. PKK Desa Buntu Maraja Ibu Nurmauliah Sahzen melaksanakan pemberian PMT dan cod liver oil di RA Raudhatul hasanah (20/02/2023).
Dalam rangka pencegahan stunting yg di biayai dana desa Pemerintah Desa Buntu Maraja melaksanakan kegiatan pemberian PMT dan cod liver oil di RA Raudhatul hasanah. Selanjutnya kepada anak BALITA yang ada di Desa Buntu Maraja pemberian PMT dan cod liver oil akan di serahkan di Balai Desa Buntu Maraja ke rumah warga langsung melalui Kepala Dusun masing-masing.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama